|
Tiga Tengkorak Korban Tsunami Ditemukan di Sungai |
banjarmasinpost.co.id, banda aceh - warga banda aceh kembali dihebohkan dengan penemuan
tiga tengkorak korban tsunami di sungai krueng aceh kawasan simpang surabaya, banda aceh, selasa (4/6/2013).
tiga tengkorak diduga korban tsunami ditemukan oleh pekerja saat sedang melakukan pengerukan sungai krueng aceh dengan menggunakan alat berat.
ke
tiga tengkorak tersebut langsung dibawa petugas palang merah indonesia (pmi) ke ruang mayat rumah sakit umum zainal abidin banda aceh untuk diidentifikasi.
"tengkorak korban tsunami itu dua ditemukan siang tadi, sementara satu sudah ditemukan kemarin.
karena sudah kita temukan
tiga, langsung kita hubungi pihak pmi," kata adnan jafa, pelaksa pekerjaan proyek pengerukan sungai krueng aceh kepada kompas.
com di lokasi penemuan tenggkorak korban tsunami, selasa (4/6/20130 sore.
menurut adnan, sejak mereka melakukan pekerjaan pengerukan mulai 25 maret 2013 hingga sekarang, mereka sudah menemukan sekitar 10 tengkorak diduga korban tsunami.
"tenggorak kami temukan sepuluh, kalau kerangka tulang kaki dan tangan banyak kami temukan," ujarnya.
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Tiga Tengkorak Korban Tsunami Ditemukan di Sungai"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.