|
Pedagang Kaki Lima di Tapin Digusur |
banjarmasinpost.co.id, rantau - ratusan aparat gabungan, polisi, tentara dan sat pol pp, pasukan kebersihan menertibkan pemindahan
pedagang kaki lima di pasar baru keraton rantau kabupaten tapin, jumat(3/5).
pemindahan
pedagang kaki lima itu sontak tidak ada perlawanan karena pemkab tapin lebih dulu melakukan pendekatan kepada
pedagang.
bupati tapin drs arifin arpan dan kapolres tapin akbp namora mh tirut hadir saat pemindahan tersebut.
bupati tapin mendatangi dan menyapa hampir setiap
pedagang.
"kita pindah supaya pasar kita lebih tertib, bersih dan tertata, ya bu," ucap hm arifin arpan.
beberapa
pedagang sempat mengeluh kepada bupati terkait masih adanya
pedagang yang belum dipindah.
sehingga membuat
pedagang lain merasa cemburu.
ada juga
pedagang yang mengaku sepi pembeli di tempat yang baru tersebut.
"nanti kita tata semua dengan pelan-pelan, insya allah semua akan baik dan dagangan tetap laris," jelas bupati.
para
pedagang pun langsung manggut-manggut.
pemindahan
pedagang kaki lima itu masih dalam kompleks pasar baru keraton.
semula para
pedagang itu berjualan di depan toko-toko pasar terse
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Pedagang Kaki Lima di Tapin Digusur"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.