 |
Partai Nasdem Andalkan Caleg Muda |
banjarmasinpost.co.id, banjarmasin - berselang sekitar 30
menit setelah
partai bulan bintang, disusul
partai nasional demokrat
(nasdem) yang menyerahkan daftar calon tetap (dcs) ke kantor komisi
pemilihan umum (kpu) kalsel.
kedatangan mereka dipimpin langsung
ketua nasdem kalsel, guntur prawira dan sekretaris birhasani wilady.
mereka menyerahkan 55 dokumen dcs ke kpu yang diterima sekretaris kpu
kalsel, bambang setiawan.
menurut guntur prawira, mayoritas caleg
yang dokumennya diserahkan tersebut adalah caleg muda dan sebanyak 20
orang caleg perempuan.
"yang tua-tua ini sadar diri, makanya kami mengharapkan kerja keras pemuda untuk melaksanakan amanat rakyat," katanya.
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Belum ada tanggapan untuk "Partai Nasdem Andalkan Caleg Muda"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.