|
Di Banjarmasin, Hilal Syawal Terlindung Awan |
banjarmasinpost.co.id, banjarmasin - pemantauan kon
disi hilal menjelang awal bulan syawal 1435 hijriah atau 2013 mila
diah untuk kota banjarmasin
di lantai viii gedung bank kalsel
di jalan lambungmangkurat, banjarmasin, rabu (07/08/2013) sekitar pukul 17.
51 wita, terlindung awan.
tim pemantau rukyatulhilal yang
dikoor
dinatori kementerian agama kalsel dan
disaksikan beberapa utusan organisasi keagamaan dan kalangan akademisi memutuskan kepastian penetapan awal bulan syawal ini, menunggu pengumuman atau keputusan pemerintah dalam hal ini menteri agama republik indonesia, suryadarma ali.
utusan dari iain antasari, mashunah membenarkan hilal syasal sangat sulit
diketahui dengan kon
disi cuaca kota banjarmasin yang lembab dan berawan.
namun, perhitungan dengan menggunakan ketinggian tempat, kritria hilal dengan waktu indonesia bagian tengah dengan metode aplikasi perhitungan ephemeris bisa
diketahui.
"ijtimak kon
disi hilal seperti yang terpantau saat ini sudah memenuhi kriteria imkanurrukyat yang
disepakati beberapa menteri agama, seperti
di negara brunai, indonesia, malaysia dan singapura," ujarnya.
sementara, ketua lajnah falakiyah pwnu kalsel, akhmad syaikhu menunggu hasil rukyah hari ini.
jika dari titik observasi
di indonesia ada yang berhasil menyaksikan atau melihat hilal.
maka nu akan menetapkan 1 syawal bersamaan dengan yang lainnya, yaitu 8 agustus ini.
"tetapi jika rukyah gagal maka sesuai dengan manhaj atau metode nu akan memberlakukan istikmal (ramafan
digenapkan 30 hari) otomatis idulfitri
diteyapkan 9 agustus.
saya sn
diri mempre
diksi berdasarkan pengalaman dengan data astronomi demikian otomatis lebatan ini, insya allah bersamaan.
itu berdasarkan empat metede, seperti wujudul hilal, imkanurrukyah mabims, imkanurrukyah lapan dan kriteria rukyah," ujar syaikhu.
sementara itu, seusai pelaksaan salat isya, pemantauan
di sejumlah masjid seperti
di masjid raya sabilal muhta
din dan masjid korem 101 ant, kumandang takbir sudah terdengar menandai salat tarawih tak
dilaksanakan dan sebagai warga membayar zakat fitrahnya.
)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Di Banjarmasin, Hilal Syawal Terlindung Awan"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.