Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Telur Terkuat

BANJARMASINPOST.CO.ID - Telur yang dikenal manusia biasanya rentan dan mudah pecah. Tapi, rupanya ada telur yang bisa dibilang paling kuat sejagat, yaitu telur hewan golongan custacea, Eucypris virens, yang juga sering disebut udang biji.

Eucypris virens adalah spesies yang bisa hidup dalam dua fase, seksual dan aseksual. Keduanya punya bentuk yang berbeda. Spesies ini memiliki sperma yang berukuran raksasa, mencapai 1 sentimeter. Dengan kata lain, sperma spesies ini lebih panjang dari tubuhnya sendiri.

Jochen Vandekerkhove, peneliti dari University of Gdask, Polandia menguji kekuatan telur tersebut dalam sebuah eksperimen. Hasil eksperimen menunjukkan, hanya faktor sinar ultraviolet B yang memengaruhi telur Eucypris virens. (nst/kps)


Sumber: tribunews.com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Telur Terkuat"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.