Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

100 Hektare untuk Perkantoran Baru




100 Hektare untuk Perkantoran Baru
100 Hektare untuk Perkantoran Baru






banjarmasinpost.co.id, martapura - bupati banjar, sultan khairul saleh, berencana memindahkan perkantoran ke arah timur kota martapura.
  dia sudah punya konsep terbilang fenomenal untuk mewujudkan perkantoran yang nyaman dan sehat serta berwawasan lingkungan.
"perkantoran yang ada akan dikumpulkan dalam satu tempat.
pembangunan akan mengarah ke timur.
kawasan indrasari akan menjadi perkantoran ke depan," kata boyke wahyu triestiyanto, kepala dinas perumahan dan pemukiman banjar.
ide dari bupati tersebut dinamakan martapura jadid yang mana artinya merupakan tonggak awal perkembangan kota martapura, yang berwawasan lingkungan dan berlandaskan perencanaan tata ruang (eco- friendly and spatial based city development).
sesuai rencana akan didirikan di atas lahan seluas 100 hektare, yang berada di kecamatan martapura dan kecamatan karang intan.
konsep martapura jadid mengacu pada kehidupan masyarakat banjar yang akrab dengan air, dengan luasan ruang terbuka hijau yang melebihi 50 persen luas kawasan kompleks perkantoran, meliputi danau, kanal, dan hutan kota serta taman.

)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "100 Hektare untuk Perkantoran Baru"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.