Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

PUTTING BELIUNG Kembali Serang Sampit

Share this post

 

PUTTING BELIUNG Kembali Serang Sampit

 

Ilustrasi (photo : pakpur.wordpress.com)


 

SAMPIT – Rumah warga, pohon-pohon, baleho, hinga stand pasar rakyat di stadion porak-poranda diterjang angin berkecepatan 30 knot.

 

 

Cuaca buruk masih menjadi momok di wilayah Kotawaringin Timur, seperti di ibukotanya Sampit. Angin kencang yang muncul secara tiba-tiba kembali muncul, selasa (19/2), pukul 13.00 WIB.

 

Pantauan, kerusakan terlihat cukup parah di kawasan Jalan Tjilik Riwut, Kecamatan Baamang Sampit.

 

Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Sampit, Yulida Warni mengatakan saat itu kecepatan angin berkisar lebih dari 30 knot.

 

“Kalau dihitung ke KM kecepatannya sekitar 50-60 Km per jam. Kecepatan ini sudah cukup menumbangkan pohon tua atau menerbangkan atap-atap rumah warga,” terangnya. (borneonews/sampitonline.com)

 



Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "PUTTING BELIUNG Kembali Serang Sampit"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.