Usai Dibuka, Pengunjung pun Memadati Area Kegiatan |
banjarmasinpost.co.id, banjarbaru - usai pembukaan secara resmi, kegiatan banjarbaru book fair 2014 yang didukung banjarmasin post group langsung ditinjau.
walikota banjarbaru h ruzaidin noor beserta jajarannya, serta dari penulis 9 summer 10 yakni iwan setyawan langsung berkeliling.
tidak itu saja, bahkan iwan pun langsung menandatangani bukunya bagi masyarakat yang membeli bukunya itu.
"kalau punya anak paksa membaca, karena intelektual itu gak akan bisa dibeli.
karena itu kekayaan sejatinya,"ujar iwan, sabtu (1/2/2014)selang dua jam usai resminya dibuka pameran akbar banjarbaru book fair (bbf) di murjani, pengunjung pun berdatanganbahkan pengunjung dari berbagai kalangan berdatangan untuk menyaksikan dan melihat buku-buku yang ada di tempat kegiatan.
kota berjuluk kota pendidikan ini memberikan kenyamanan kepada masyarakat.
kota pendidikan ini, mengadakan kegiatan bbf yang kedua kalinya dan terbesar didaerah indonesia bagian timur kini ramai dengan pengunjung.
bahkan kalangan anak sekolah dasar usai pulang sekolah berdatangan.
"mau lihat-lihat buku, nanti dibeli sekarang lihat-lihat dulu," ujar seorang siswi sdn, diana.
terkait    #banjarbaru book fair ii
berita terkait: banjarbaru book fair ii
ditandai penyerahan mobil perpustakaan keliling, bbf ii dibuka
penulis: man hidayat
editor: halmien
sumber: banjarmasin post
tweet
)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Belum ada tanggapan untuk "Usai Dibuka, Pengunjung pun Memadati Area Kegiatan"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.