Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Selamat buat KPK




Selamat buat KPK
Selamat buat KPK






topik minggu ini: koruptor kakap ditangkapioleh: ahmad yuni sagwakil kepala mtsn sungai tabuktertangkapnya buronan koruptor kelas kakap anggoro widjoyo di shenzen, perbatasan cina-hongkong pada senin 27 januari 2014, setelah pencarian selama kurang lebih empat tahun, merupakan langkah yang sangat positif yang dilakukan oleh tim gabungan kpk.
sukses meringkus tersangka kasus dugaan korupsi pengajuan anggaran sistem komunikasi radio terpadu (skrt) di kementerian kehutanan pada 2007-2009, yang merugikan negara sekitar rp 13 miliar itu, juga patut diberikan acungan jempol dan ucapan selamat buat kpk.
hal ini membuktikan bahwa kpk bekerja secara serius dalam menangani berbagai perkara korupsi di indonesia.
di sisi lain, kpk membuktikan kepada masyarakat bahwa kasus korupsi tidak dibiarkan begitu saja.
mereka tidak akan pernah berhenti walau kapan pun, di mana pun dan siapa pun orang yang terlibat dalam perkara korupsi tersebut.
terlepas dari semua itu, perlu kita ketahui dan sadari bersama, kpk bukanlah sebuah lembaga yang sempurna dan tentunya juga memiliki kekurangan yang harus kita pahami.
untuk menuntaskan sebuah kasus, perlu waktu yang tidak sebentar.
mereka juga perlu dukungan dari semua lapisan masyarakat.
(*)


terkait    #anggoro widjojo   #hukuman mati, koruptor

baca juga



beri hukuman yang menjerakan


berharap pada guru mencegah korupsi


apresiasi kinerja kpk


bersinergi menegakkan kebenaran


terujinya kinerja kpk






editor: dheny

sumber: banjarmasin post edisi cetak






tweet
)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Selamat buat KPK"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.