Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Dulu 200 Murid Kini Tinggal 20




Dulu 200 Murid Kini Tinggal 20
Dulu 200 Murid Kini Tinggal 20






banjarmasinpost.co.id,martapura - jarum jam sudah menunjukkan pukul 09.
00 wita.
dari luar gedung sdn danau salak ii yang berada di kawasan gunung mas, astambul, banjar, tidak terdengar suara-suara yang menunjukkan berlangsungnya proses belajar mengajar.
yang nyaring terdengar justru suara kicauan burung.
bpost, dua kali datang ke sekolah itu, kesemuanya bukan pada hari libur.
namun, suasana sepi yang selalu menyambut koran ini saat tiba di depan sekolah yang bangunannya sudah representatif itu.
setelah memasukinya, baru terlihat aktivitas belajar mengajar di beberapa ruang kelas.
tetapi ada yang mengejutkan: jumlah muridnya sangat minim.
bahkan ada satu kelas yang muridnya cuma dua orang, yakni di kelas iii.
adapun total jumlah murid di sekolah itu juga hanya 20 orang.
bahkan, pada selasa (25/2) kemarin, murid di kelas 3 hanya seorang yakni destina tanjung utami (9).
murid lainnya, alehidira susesno (9) tidak masuk karena sakit.
“ya, saya hanya mengajar satu murid,” kata sang guru, hj wartiah (54).
berita selengkapnya silakan simak banjarmasin post edisi cetak kamis (27/2/2014)




googletag.
cmd.
push(function() { googletag.
display('div-banjarmasin-article-bottom-signature'); });
)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Dulu 200 Murid Kini Tinggal 20"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.