Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Ferrari Klasik Pun Terjual Rp 107 Miliar




Ferrari Klasik Pun Terjual Rp 107 Miliar
Ferrari Klasik Pun Terjual Rp 107 Miliar






banjarmasinpost.co.id, jakarta - mobil klasik ferrari 250 gt california long-wheelbase spyder buatan tahun 1958 terjual seharga 8,8 juta dolar as (sekitar rp107 milyar) dalam sebuah acara lelang.
dalam acara lelang yang diadakan di scottdale, amerika serikat itu, rumah lelang yang berhasil menjualnya adalah rm auctions.
mobil lain yang juga menyita perhatian dalam acara ini adalah chevrolet corvette l88 coupe tahun 1967 yang terjual 3,8 juta as (sekitar rp46 miliar).
berikut 10 mobil dengan harga tertinggi dalam acara lelang yang diadakan akhir pekan lalu seperti dilansir laman usa today:1.
1958 ferrari 250 gt california lwb spyder terjual 8,8 juta dolar as2.
1958 ferrari 250 gt cabriolet terjual 6,1 juta dolar as3.
1997 mclaren f1 gtr longtail coupe terjual 5,2 juta dolar as4.
1967 chevrolet corvette l88 coupe terjual 3,8juta dolar as5.
1956 ferrari 410 superamerica si coupe terjual 3,3 juta dolar as6.
1951 ferrari 212 export coupe terjual 3,1 juta dolar as7.
1931 alfa romeo 6c 1750 gran sport spider terjual 3 juta dolar as8.
1969 chevrolet corvette #57 rebel l88 convertible terjual 2,8 juta dolar as9.
1961 porsche 718 rs 61 spyder terjual 2,7 juta dolar as10.
1966 ferrari 275 gtb/6c coupe terjuak 2,6 juta dolar as.



terkait    #mobil klasik ferrari


editor: halmien

sumber: antara news






tweet
)
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Ferrari Klasik Pun Terjual Rp 107 Miliar"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.