Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Tiga Rumah Hangus Dilalap Api




Tiga Rumah Hangus Dilalap Api
Tiga Rumah Hangus Dilalap Api





banjarmasinpost.co.id, martapura - sejumlah warga di komplek citra permata biru dikejutkan dengan
munculnya asap membumbung tinggi dari salah satu rumah di blok iv,
kamis (23/5) sekitar pukul 20.
30 wita.
     munculnya asap disertai
api tersebut membuat sebagian besar warga di rt 4 rw 31 jalan
pendidikan, kelurahan sungaiparing itu keluar rumah.
melihat kobaran api
semakin membesar, warga pun bahu-membahu bersama anggota pemadam untuk
menjinakkan api.
      beruntung, dalam waktu yang relatif singkat
kebakaran tersebut berhasil ditanggulangi.
meski begitu, setidaknya ada
tiga rumah yang hangus dan mengalami sejumlah kerusakan.
      "ada tiga rumah warga yang terbakar.
sekarang sudah pembasahan," ucap warga sekitar, fahmi.
dalam upaya melakukan pemadaman di komplek permata biru blok iv, salah
satu anggota pemadam kebakaran di kabupaten banjar justru mengalami
kecelakaan lalu lintas.
    tanggung jawab besar yang diemban
anggota pemadam bernama h abdullah alias edi (21) ini harus dibayar
mahal dengan sejumlah luka jahitan di bagian kepala karena terjatuh dari
motor.
    "yang luka anggota dari bpk gantar.
saat ini sedang
dirawat di rsud ratu zalecha martapura.
ada luka robek di kepala
sepanjang 5 centimeter," ucap anggota buser 690 banjar, syarif saat
ditemui di ruang igd rsud ratu zalecha martapura, kamis (23/5) malam


Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Tiga Rumah Hangus Dilalap Api"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.