Muspida Tanahbumbu lesehan di kediaman bupati Mardani H Maming di Jalan Manggis No. 69 Kelurahan Batulicinp- Muhktar Wahid/BPost
BANJARMASINPOST.CO.ID, BATULICIN - Peringatan 10 tahun hari jadi kabupaten Tanahbumbu di halaman kantor Bupati di Jalan Dharma Praja, Kelurahan Gunungtinggi, Batulicin, Senin (08/04/2013) molor dari jadwal yang ditentukan.
Dari undangan yang dibagikan, acara dimulai pukul 09.00 Wita. Namun, panitia pelaksana menunggu kehadiran Gubernur Kalimantan Selatan, Rudy Ariffin dan Muspida.
Informasi diperoleh, molor peringatan hari jadi itu karena cuaca di Banjarmasin dalam kondisi hujan deras. Padahal, orang nomor di Kalsel itu, akan dijemput dengan helikopter.
"Helikopter tak berani terbang karena pilot menilai cuaca tak bersahabat. Rombongan harus menunggu pesawat reguler jurusan Batulicin-Banjarmasin," ujar Sekretaris Daerah kabupaten Tanahbumbu, Gusti Hidayat.
Para undangan tampak gelisah menunggu pelaksanaan acara, seperti para kepala desa yang memilih meninggalkan kursi yang sudah disediakan panitia berdampingan dengan camat.
Demikian juga para duta wisata yang harus beberapa kali melakukan bloking arena upacara, akhirnya menaiki kantor bupati untuk merapikan rias wajahnya karena peluh.
Siswa SMAN 1 Kusanhilir yang bertugas menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya dan Hymne serta Mars Tanahbumbu memilih duduk kembali ditempatnya karena lelah berlatih.
Para penari kuda gepang dari siswa SMP di Kusanhilir juga memilih istirahat karena sesuai jadwal yang diumumkan panitia pelaksana, acara akan dimulai dua jam lagi.
.jpg"style="margin-left: auto; margin-right: auto;" title="Upacara Harjad Tanbu Molor Karena Cuaca" width="268" /> |
Upacara Harjad Tanbu Molor Karena Cuaca |
banjarmasinpost.co.id, batulicin -
peringatan 10 tahun hari jadi kabupaten tanahbumbu di halaman kantor
bupati di jalan dharma praja, kelurahan gunungtinggi, batulicin, senin
(08/04/2013) molor dari jadwal yang ditentukan.
dari undangan
yang dibagikan, acara dimulai pukul 09.
00 wita.
namun, panitia pelaksana
menunggu kehadiran gubernur kalimantan selatan, rudy ariffin dan
muspida.
informasi diperoleh, molor peringatan hari jadi itu
karena cuaca di banjarmasin dalam kondisi hujan deras.
padahal, orang
nomor di kalsel itu, akan dijemput dengan helikopter.
"helikopter
tak berani terbang karena pilot menilai cuaca tak bersahabat.
rombongan
harus menunggu pesawat reguler jurusan batulicin-banjarmasin," ujar
sekretaris daerah kabupaten tanahbumbu, gusti hidayat.
para
undangan tampak gelisah menunggu pelaksanaan acara, seperti para kepala
desa yang memilih meninggalkan kursi yang sudah disediakan panitia
berdampingan dengan camat.
demikian juga para duta wisata yang
harus beberapa kali melakukan bloking arena
upacara, akhirnya menaiki
kantor bupati untuk merapikan rias wajahnya karena peluh.
siswa
sman 1 kusanhilir yang bertugas menyanyikan lagu kebangsaan indonesia
raya dan hymne serta mars tanahbumbu memilih duduk kembali ditempatnya
karena lelah berlatih.
para penari kuda gepang dari siswa smp di
kusanhilir juga memilih istirahat karena sesuai jadwal yang diumumkan
panitia pelaksana, acara akan dimulai dua jam lagi.
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Upacara Harjad Tanbu Molor Karena Cuaca"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.