Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Monopoli Media Meningkat Jelang Migrasi Analog ke Digital




Monopoli Media Meningkat Jelang Migrasi Analog ke Digital
Monopoli Media Meningkat Jelang Migrasi Analog ke Digital





banjarmasinpost.co.id, semarang - perpindahan sistem penyiaran analog ke penyiaran digital dalam industri media telah merebak praktik monopoli kepemilikan modal atas media cetak, radio, dan televisi.
anggota dewa pers, jimmy silalahi, mengatakan, industri media mengalami kemajuan pesat di indonesia.
kemajuan ini akan semakin berkembang ketika sistem penyiaran hijrah ke sistem digital.
"saat ini terdapat sekitar 300 stasiun televisi, lebih dari 1.
000 stasiun radio, dan hampir 400 media cetak," kata jimmy, rabu (17/4/2013), di semarang, jawa tengah.
jimmy mengemukakan, perkembangan industri harus disambut gembira.
namun, praktik yang harus dicegah adalah penjualan izin pengelolaan media, baik secara diam-diam atau di bawah tangan, penjualan terang-terangan, dan pembelian saham induk perusahaan (holding).
jimmy memberi contoh, proses negosiasi atas pembelian media online oleh perusahaan media televisi di jakarta, dengan nilai traksaksi mencapai rp 17 triliun, yang kini sudah mendekati tahap negosiasi lanjutan kedua.
proses migrasi sistem penyiaran digital, kata jimmy, akan memunculkan media dalam jumlah besar.
sistem digital di indonesia akan membagi 15 zona stasiun digital.
tiap-tiap zona itu akan menghasilkan multiperusahaan media di tingkat lokal dan nasional.



Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Monopoli Media Meningkat Jelang Migrasi Analog ke Digital"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.