Beranda · Banjarmasin · Palangkaraya · Pangkalan Bun

Maraton Boston Terhenti, Maraton London Tetap Dilaksanakan




Maraton Boston Terhenti, Maraton London Tetap Dilaksanakan
Maraton Boston Terhenti, Maraton London Tetap Dilaksanakan





banjarmasinpost.co.id, london - maraton london
akan tetap diselenggarakan pekan ini setelah pihak keamanan
mengizinkannya di tengah insiden pemboman maraton boston yang menewaskan
tiga orang, kata penyelenggara dan polisi seperti dikutip afp.
penyelenggara
lomba maraton london mengatakan setelah berdiskusi dengan polisi dan
pejabat kota maka lomba ini akan tetap dilaksanakan sesuai rencana,
yaitu minggu pekan ini.
kepala eksekutif maraton london nick
bitel berkata, "dukungan yang ditawarkan kepada kami oleh para pemangku
kepentingan dan banyak komunitas lari sungguh luar biasa.
kami mendapat
dukungan penuh dari polisi metropolitan, kantor walikota dan pihak
berwenang lainnya.
"kami ingin meyakinkan lagi para penari,
penonton, relawan dan siapapun yang berkaitan dengan perhelatan ini,
bahwa kami tengah melakukan upaya apapun untuk menjamin keamanan mereka
dan bahwa virgin london marathon 2013 adalah sukes luar biasa.
"penyelenggara
mengungkapkan akan ada momen mengheningkan cipta selama 30 detik
sebelum lomba dimulai, demi mengenang korban ledakan boston.
komandan
christine jones dari polisi metropolitan mengatakan pasukannya
bekerjasama dengan penyelenggara maraton london dalam menjamin bahwa
"kami memiliki semua taktik yang kami perlukan".
maraton london
diperkirakan akan menarik 36.
000 pelari dan disaksikan setengah juta
orang yang bisa saja menjadi sasaran teroris.
berpusat di sekitar
sungai thames, lomba akan melewati landmark-landmark terkenal london
seperti tower bridge, gedung parleman  dan kediaman ratu elizabeth ii
istana buckingham, juga canary wharf yang merupakan distrik bisnis
terbesar di dunia.
menteri olahraga hugh robertson menyatakan
london sudah berpengalaman dalam mengatasi serangan teror.
  "kami
sungguh percaya diri bahwa kami bisa membuat perhelatan tetap aman
terkendali," katanya kepada radio bbc.
di samping akan diikuti
pelari amatir, lomba maraton ini juga diikuti para atlet kelas dunia
termasuk peraih medali emas 5.
000 meter dan 10.
000 meter pada olimpiade
london lalu, mo farah.



Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com

Artikel keren lainnya:

Belum ada tanggapan untuk "Maraton Boston Terhenti, Maraton London Tetap Dilaksanakan"

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.