Bayu Semangat Latihan Mamanda |
banjarmasinpost.co.id, banjarmasin - memantapkan untuk tampil dalam pertunjukkan mamanda, para pemeran yang bermain dalam teater tradisional itu melakukan latihan, kamis (18/4) malam di balai terbuka taman budaya provinsi kalimantan selatan.
latihan malam itu dihadiri seluruh pemain, yang siap beradegan untuk cerita yang berjudul prahara tahta tirta kencana, yang mengisahkan tentang perebutan tahta kerajaan oleh dua pangeran.
salah seorang pemain bayu, mengatakan, mereka latihan mamanda ini untuk persiapan mengisi acara bakarasminan kesenian daerah banjar dalam rangka memperingati hutke-63 ha sulaiman hb, sabtu (20/4) malam pada pukul 20.
30 wita.
sekitar pukul 22.
00 wita, latihan pun mulai selesai diakhir dengan latihan baladon oleh 5 pemain, sebagai ciri khas pembuka pertunjukan mamanda.
Source from: banjarmasin[dot]tribunews[dot]com
Belum ada tanggapan untuk "Bayu Semangat Latihan Mamanda"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.